Mengenal kode Komponen jenis SMD Transistor Resistor Diode IC

Gambar: Contoh Transistor Model SMD / SMT Surface Mount Transistor

Jenis Komponen-komponen terbaru ini biasanya dicetak menggunakan 'KODE' jadi kita tidak tahu kode sebenarnya Komponen itu. Untuk mengetahuinya, anda harus memiliki daftar kode komponen SMD, baik itu Transistor, Resistor, Diode maupun capasitor.  atau palih mudah anda mendownload aplikasi di HP yg berfungsi menterjemahkan KODE SMD. silahkan di download.

Sejatinya untuk SMD adalah julukan untuk Diode . dari singkatan : Surface mount diode
Kemudian SMT untuk jenis Transistor. Dari singkatan Surface mount Transistor. tapi tak apalah, karna kita sdh terlanjur menmanggil sbg 'SMD'

Berikut gambaran Fungsi pin-pin komponen smd:


Kode SMD berbagai komponen:

Kode SMD DIODE:

Kode Transistor Signal model SMD

Diode SS0520FL-1 SMD

Diode SMD / Surface mount diode


Jenis pakage SOT:

PIN Transistor jenis FET :
.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar